Jumat, 08 Juli 2016

DASA TITAH

 HUKUM TAURAT


01. AKULAH TUHAN ALLAHMU, SERU TUHAN KITA, TIDAK BOLEH ADA ALLAH LAIN, KECUALI AKU

02. JANGAN PERBUAT BAGIMU PATUNG YANG MENYERUPAI APAPUN, YANG ADA DI LANGIT, ATAU YANG ADA DI BUMI, ATAU YANG ADA DI DALAM AIR UNTUK DISEMBAH ATAU BERTAQWA KEPADANYA.

03. JANGAN MENYEBUT NAMA TUHAN ALLAHMU DENGAN SEMBARANGAN KARENA ALLAH MENGHUKUM ORANG YANG MENYALAHGUNAKAN NAMA-NYA.

04. INGAT DAN SUCIKANLAH HARI YANG DIKUDUSKAN ITU. LAKUKANLAH SEGALA PEKERJAANMU DI DALAM ENAM HARI; TETAPI PADA HARI YANG KETUJUH IALAH SABAT BAGI ALLAH TUHANMU. ENGKAU TIDAK BOLEH BEKERJA PADA HARI ITU, JUGA ANAKMU LAKI-LAKI ATAU PEREMPUAN, PEMBANTUMU LAKI-LAKI ATAUPUN PEREMPUAN, TERNAKMU ATAU ORANG LAIN YANG BERADA DI TEMPAT KEDIAMANMU. SEBAB ALLAH MENCIPTAKAN LANGIT DAN BUMI DAN SEGALA ISINYA DI DALAM ENAM HARI. KEMUDIAN IA BERISTIRAHAT PADA HARI YANG KETUJUH. ITULAH SEBABNYA ALLAH MEMBERKATI HARI ITU DAN MENGUDSKANNYA.

05. HORMATILAH BAPA DAN IBUMU AGAR ENGKAU BERBAHAGIA DAN LANJUT UMURMU DI BUMI YANG DIBERIKAN ALLAH KEPADAMU.

06. JANGAN ENGAKU MEMBUNUH

07. JANGAN ENGKAU BERJINAH

08. JANGAN ENGKAU MENCURI

09.JANGAN ENGKAU BERDUSTA

10. JANGAN ENGKAU MENDAMBAKAN AKAN RUMAH SESAMAMU. JANGAN ENGKAU MENDAMBAKAN AKAN ISTRINYA, ATAU PEMBANTUNYA LAKI-LAKI MAUPUN PEREMPUAN, TERNAKNYA, ATAU SEGALA SESUATU MILIKNYA.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar